Virtual Nursery Graduation KB Kalam Kudus Tahun Ajaran 2020/2021
Pandemi Covid 19 telah menjadi masa yang menunjukkan makna perjuangan mengejar hikmat bagi siswa, orang tua, dan guru karyawan KB Kristen Kalam Kudus Surakarta.
Kini tiba saatnya mereka merayakan kebahagiaan karena telah menyelesaikan pembelajaran di jenjang selanjutnya dan kami mendoakan anak-anak terus dapat berjalan bersama Kristus menuju ke jenjang yang lebih tinggi.
Selamat atas kelulusan siswa-siswi Nursery KB Kristen Kalam Kudus Surakarta 2020/2021. Siswa-siswi telah berjuang mencapai kelulusan. Kejarlah cita-citamu hingga meraihnya. Selamat atas kelulusannya.
Tuhan Yesus memberkati.
0 Komentar