Makanan merupakan kebutuhan mendasar bagi manusia. Namun, hanya dapat mencukupi kebutuhan jasmaninya. Yesus menyatakan Diri-Nya sebagai Roti Hidup, yang sebenarnya diperlukan oleh semua orang. Apa artinya Roti Hidup? Seberapa besar kita membutuhkan-Nya? Mari merenungkan hal mendasar dalam hidup kita dan menemukan jawabannya di dalam Dia.
#12NamesofJesus #muridKristus #mengejarhikmat #inspiringexcellence
0 Komentar