Study at Home

Kegiatan akademik Sekolah Kristen Kalam Kudus (SKKK) Surakarta yang diselenggarakan dari rumah masing-masing siswa sudah berjalan sekitar 1 bulan. SKKK Surakarta memanfaatkan pembelajaran elektronik atau e-learning untuk tetap berinteraksi dengan siswa untuk menunjang pembelajaran yang dilakukan dari rumah agar berjalan efektif.

E-Learning merupakan suatu sistem pembelajaran elektronik yang memanfaatkan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) sebagai wadah untuk kegiatan belajar-mengajar (KBM). Di dalam kegiatan belajar-mengajar, SKKK Surakarta menggunakan Moodle, Google Classroom, Zoom, website, dan aplikasi lainnya sebagai Learning Management System (LMS).


Berikut ini adalah dokumentasi foto dan video ketika siswa-siswi Sekolah Kristen Kalam Kudus dari jenjang KB, TK, SD, SMP, SMA, dan IP melakukan kegiatan belajar mengajar dari rumah.




Berikut ini adalah dokumentasi video ketika siswa-siswi Sekolah Kristen Kalam Kudus dari jenjang KB, TK, SD, SMP, SMA, dan IP melakukan kegiatan belajar mengajar dari rumah.









Berikut ini adalah orang tua siswa SMA tentang kegiatan belajar mengajar yang diselenggarakan dari rumah.



0 Komentar