Kalam Kudus Fair 2019: Jendela Dunia Berawal Dari Kita

Kalam Kudus Fair 2019, "Jendela Dunia Berawal Dari Kita"

Sekolah Kristen Kalam Kudus Surakarta menyelenggarakan kegiatan Kalam Kudus Fair 2019 dengan tema "Jendela Dunia Berawal Dari Kita". Kegiatan yang diadakan rutin setiap tahunnya ini diselenggarakan pada hari Jumat sampai Minggu, 11-13 Oktober 2018 dari pukul 10.00 WIB hingga 21.30 WIB di The Park Mall, Solo Baru.

Berbagai acara sudah disiapkan dalam Kalam Kudus Fair 2019 ini, diantaranya:
1. Gerak Lagu
2. Modern Dance
3. Shine Kid Gym
4. Flash Mob
5. Boys Grigade
6. Science Demo
7. Mandarin Show
8. Pentas Seni

Pada kegiatan ini, Sekolah Kristen Kalam Kudus Surakarta menyelenggarakan berbagai lomba, yaitu:
1. Ketangkasan, Fashion Show, & Baby Dance (KB)
2. Solo Vocal Lagu Garuda Pancasila, Mengucapkan Teks Pancasila, Ketangkasan, Fashion Show, & Solo Vocal Lagu Mandarin (TK)
3. Tari Kreasi Baru, Solo Vocal, Ketangkasan, Coding (SD)
4. Story Telling Mandarin, Spelling Bee, Coding (SMP)
5. Band (SMA)
6. Fotografi (SD-SMA)


Informasi lebih lanjut hubungi:
KB - Ms. Amanda: (0271) 665324
TK - Mr. Agung: (0271) 633795
SD - Mr. Eko: (0271) 718279
SMP - Ms. Elia: (0271) 643448
SMA - Ms. Chintia: (0271) 621605

0 Komentar